Senin, 28 Juni 2010

Cara penggunaan Pandan Wangi untuk Lemah saraf, Rematik, Pegal Linu, Ketombe

Manfaat Pohon Pandan
Pohon Pandan
P andan wangi (atau biasa disebut pandan saja) adalah jenis tumbuhan monokotil dari famili Pandanaceae yang memiliki daun beraroma wangi yang khas. Daunnya merupakan komponen penting dalam tradisi masakan Indonesia dan negara-negara Asia Tenggara lainnya.

Minggu, 27 Juni 2010

Kemuning atasi bisul dan Rematik

Kemuning atasi Bisul dan Rematik
Bunga Kemuning
J ika menyebut tanaman Kemuning, orang biasanya berasumsi tanaman ini merupakan tanaman hias. Tetapi siapa sangka tanaman cantik ini juga bisa juga digunakan untuk mengatasi berbagai masalah kesehatan. Salah satunya untuk bisul dan melangsingkan tubuh.

Minggu, 13 Juni 2010

Hasiat Tapak Dara , untuk diabetes dan leukimia

Hasiat Pohon Tapak Dara
Tapak Dara
S iapa tak kenal dengan pohon ini , mungkin anda pernah atau hanya sepintas melihat pohon ini. Tapak dara memang tumbuhan yang mudah berkembang dia bisa tumbuh di dataran rendah hingga ketinggian 800 meter diatas permukaan laut.